Beranda / Keluarga / Macan Tutul Merebut Takhta Vol. 2
Macan Tutul Merebut Takhta Vol. 2
Picture Books
ISBN | - |
---|---|
Penerbit | Educa Studio |
Penulis | Idawati, Fanya Wandita Widya Sasmaya |
Editor | - |
Ilustrator | Galih Aulia, Alif Fauzan |
Maxime akhirnya menemukan yang ia cari, yaitu manusia. Ia langsung menyerang manusia itu dengan segenap kekuatannya. Namun, semua tak seindah bayangan Maxime. Manusia yang ia lawan ternyata adalah pemburu yang kuat. Penasaran bagaimana kisah selanjutnya? Baca ceritanya yuk!