Beranda / Keluarga / Keledai Sombong dan Perampok
Keledai Sombong dan Perampok
Picture Books
ISBN | - |
---|---|
Penerbit | Educa Studio |
Penulis | Idawati |
Editor | - |
Ilustrator | Galih Aulia, Kristina Tri Widiati |
Suatu hari, seorang pedagang meminta dua keledainya untuk membawa sekarung barang dagangan dan uang tabungan. Keledai pembawa uang selalu menyombongkan diri karena barang yang dia bawa merupakan barang paling berharga bagi pedagang. Namun, kesombongan keledai itu justru membuat pedagang menjadi rugi besar. Penasaran bagaimana ceritanya? Baca yuk!