Beranda / Sekolah / Mencari si Penyusup #2
Mencari si Penyusup #2
Wah, ada seekor panda yang bergabung ke dalam kelompok beruang! Ayo, cari panda itu dan warnailah seindah mungkin!
Selamat datang di lembar kerja mewarnai!
Ingin mengembangkan kemampuan anak dalam membedakan objek? Nah, lembar kerja ini adalah solusinya! Kami merancang lembar kerja ini untuk membantu anak-anak yang masih di tahap prasekolah untuk mengidentifikasi perbedaan dan kesamaan antarobjek, khususnya hewan.
Apa saja yang dapat dilakukan?
Tunggu apa lagi? Mari, kita jadikan momen belajar anak lebih mengasyikkan!
Alat dan Bahan: pensil warna atau crayon
Jumlah Halaman: 6