Beranda / Sekolah / Akibat Malas Menggosok Gigi
Akibat Malas Menggosok Gigi
Picture Books
ISBN | - |
---|---|
Penerbit | Educa Studio |
Penulis | Fanya Wandita Widya Sasmaya |
Editor | Idawati |
Ilustrator | Kristina Tri Widiati, Larasati Setyaningrum |
Menggosok gigi adalah salah satu aktivitas yang paling dihindari Ola. Bahkan, sebelum berangkat sekolah dan sebelum tidur pun Ola jarang menggosok giginya. Baik teman-teman maupun ibu sudah berulang kali memperingatkan Ola, tetapi ia tetap mempertahankan kebiasaan buruknya itu. Hingga suatu hari, ada pemeriksaan gigi gratis di sekolah. Dari situlah Ola jadi tahu bahwa kebiasaan buruknya bisa berdampak buruk. Ingin tahu bagaimana cerita selanjutnya? Yuk, kita baca ceritanya bersama!