Beranda / Sekolah / Anastasya, Putri Tidur yang Memimpikan Pangeran

Anastasya, Putri Tidur yang Memimpikan Pangeran

Picture Books

Detail
ISBN -
Penerbit Educa Studio
Penulis Idawati
Editor Fanya Wandita Widya Sasmaya
Ilustrator Galih Aulia, Kristina Tri Widiati
Sinopsis

Suatu hari, seorang gadis cantik bernama Anastasya menemukan sebuah buku misterius di gudang rumahnya. Menurut buku itu, akan ada seorang pangeran yang datang menghampiri putri tidur. Anastasya lantas berperilaku seolah menjadi putri tidur. Hingga siang hari pun, ia tetap berbaring di kamarnya dan tidak melakukan aktivitas yang lain. Hmmm, apakah pangeran itu benar-benar datang? Yuk, kita cari tahu jawabannya lewat cerita ini!

Bagikan artikel ini

Dapatkan RIRI
Cerita Lainnya