Beranda / Sekolah / Dunia yang Terbalik

Dunia yang Terbalik

Picture Books

Detail
ISBN -
Penerbit Educa Studio
Penulis Idawati, Fanya Wandita Widya Sasmaya
Editor -
Ilustrator Galih Aulia, Kristina Tri Widiati
Sinopsis

Hari itu sangat membingungkan. Rubah ingin mencuri kalung di rumah kelinci. Namun, ia justru tertimpa jendela ketika mencungkilnya. Akibatnya, rubah pun tidak terima dan melaporkan kelinci pada Raja Hutan. Yang lebih aneh lagi, Raja Hutan justru hendak menghukum hewan-hewan lain yang tidak bersalah. Hmm, ingin tahu bagaimana kisah selengkapnya? Yuk, kita baca ceritanya bersama!

Bagikan artikel ini

Dapatkan RIRI
Cerita Lainnya