Beranda / Keluarga / Singa dan Gajah yang Kuat
Singa dan Gajah yang Kuat
Picture Books
ISBN | - |
---|---|
Penerbit | Educa Studio |
Penulis | Idawati, Fanya Wandita Widya Sasmaya |
Editor | - |
Ilustrator | Galih Aulia, Alif Fauzan |
Singa menyombongkan diri karena ia baru saja mendapat gelar sebagai hewan paling kuat. Namun, itu tak cukup membuatnya puas. Ia kemudian berkeliling hutan untuk mencari pengakuan dari hewan lain. Tanpa ia sangka, ada satu sosok hewan yang berani kepadanya dan lebih kuat darinya. Kira-kira siapa ya? Kita cari tahu bersama yuk!