Beranda / Keluarga / Jangan Lama-Lama Kalau Marah
Jangan Lama-Lama Kalau Marah
Picture Books
ISBN | - |
---|---|
Penerbit | Educa Studio |
Penulis | - |
Editor | - |
Ilustrator | Galih Aulia |
Aura merasa kesal pada Nabila sahabatnya, karena Nabila telah merusak boneka barunya. Padahal boneka itu hadiah dari nenek dan tidak dijual di toko manapun. Nabila berusaha minta maaf, namun Aura tidak mau mendengarkannya. Apa yang harus Nabila lakukan ag